
Play Video
Kegiatan Kampus Mengajar
SMP Yadika 1 Cicalengka mendapatkan kesempatan berharga menjadi sekolah sasaran program Kampus Mengajar.
Kehadiran mahasiswa dari berbagai universitas diharapkan memberikan warna baru dalam proses pembelajaran dan meningkatkan kualitas pendidikan di sekolah.